Seminar Nasional UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Seminar Nasional UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Tanggal: 23 April 2016

Tempat: Aula UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Harga tiket masuk: GRATIS

Seminar Nasional UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Himpunan Mahasiswa Teknik Elektro UIN Sunan Gunung Djati Bandung menyelenggarakan Seminar Nasional, dengan tema “Membangun Jiwa Kemandirian Intelek Muda untuk Kemajuan Bangsa”. Seminar ini merupakan 1 dari berbagai serangkaian acara Techno Festival 2016.

23 April 2016 sudah dipastikan akan dihadiri oleh lebih dari 3000 peserta, karena tercatat 3500 pendaftar Online pada tanggal 16 April 2016. 2000 peserta akan medapat goodie bag dan berbagai souvenir , serta tersedia 5000 voucher , free soft drink bagi seluruh peserta dan panitia.

Bukan hanya mahasiswa UIN Bandung yang akan menghadiri acara ini, meliankan mahasiswa dari Universitas yang tersebar di Jawa Barat, DKI, dan Banten ikut berpartisipasi. Diluar dugaan, ternyata Dosen, tokoh akademisi, siswa SMA di Jawa Barat juga ikut serta dalam Seminar Nasional ini.

Gubernur Jawa Barat, Kepada Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat, Wali Kota Bandung, serta Rektor UIN Bandung sudah menerima undangan dari pnitia untuk menghadiri acara ini, dan sudah mengagendakan untuk hadir di Seminar Nasional inijika tidak ada perjalan dinas.

“Ya, 23 April 2016 untuk acara Seminar Nasional sudah masuk diagenda saya, jika tidak ada perjalanan dinas, saya pasti datang, karena perjalan dinas itu suka mendadak, jadi saya akan infokan lagi satu hari sebelumnya.” tanggapan positif dari Wali Kota Bandung.

Sama halnya dengan Ridwan Kamil, Ahmad Heryawan juga sudah menagendakan seminar ini. Tanggapan positf dari berbagai tamu undangan membuat panitia optimis acara ini akan menjadi Seminar Nasional yang akan menarik perhatian berbagai pihak.

Info dan kontak:

Fahmi : 08980191345

Bagaimana menurut Anda?
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0
+1
0