Seminar Nasional Sistem Informasi Iindonesia (SESINDO) 2016
Seminar Nasional Sistem Informasi Iindonesia (SESINDO) 2016
Tanggal: 1 November 2016
Tempat: Swiss Belinn hotel Jl. Manyar Kertoarjo No.100 Manyar Sabrangan Mulyorejo Surabaya
SESINDO 2016 adalah seminar rutin dalam rangka mendukung pertukaran gagasan akademik dan praktis utamanya di bidang Sistem Informasi. Kegiatan tahunan ini diselenggarakan oleh Jurusan Sistem Informasi ITS dan Association for Information Systems Indonesia Chapter (AISINDO). Tahun ini SESINDO juga kembali mengadakan lomba Call for Paper dengan topik makalah yang telah ditentukan.
Pembicara:
- Rinaldi Firmansyah
Komisaris PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk - Nadiem Makarim
CEO Gojek - Leonika Sari Njoto Boedioetomo
CEO reblood 30 under 30 forbes magazine 2016 in Healthcare and Science category - Google Representative
Topik utama makalah:
- Sistem Enterprise (SE)
- Manajemen Sistem Informasi (MSI)
- Akuisisi Data dan Diseminasi Informasi (ADDI)
- Rekayasa Data dan Inteligensia Bisnis (RDIB)
- Infrastruktur dan Keamanan Teknologi Informasi (IKTI)
Jadwal acara:
- Batas Akhir Pengumpulan Full Paper 31 Juli 2016
- Pengumuman Penerimaan Full Paper 1 September 2016
- Batas Pengumpulan Camera Ready 22 September 2016
- Notifikasi Penerimaan Camera Ready 30 September 2016
- Batas Early Bird 15 Agustus 2016
- Batas Pendaftaran Reguler
- Pemakalah 1 Oktober 2016
- Non Pemakalah 20 Oktober 2016
- Acara SESINDO 2016 1 November 2016
Contact Person:
- HP: 0821 4044 2144 (whatsapp available)
- Twitter: @sesindo
- Facebook: http://facebook.com/sesindo.
its - Email: info@sesindo.org
- Website: www.sesindo.org