(Webinar) “Gejala Nyeri Dada : GERD atau Gejala Penyakit Jantung? (+Covid-19 Updates)”
Hari/Tanggal: Selasa, 22 September 2020
Waktu: 14.00 WIB
Tempat: WEBEX Online
HTM: Gratis
Narasumber: Dr Ruben Raj, Spesialis Penyakit Dalam & Gastroentrology/Hepatology Rumah Sakit Mahkota Medical Centre, Melaka, Malaysia
Nyeri atau sesak pada dada senantiasa diidentikkan dengan gejala daripada penyakit jantung. Namun, faktanya adalah rasa nyeri ataupun sesak pada dada tidak selalu berkaitan dengan gejala serangan jantung
Adakalanya nyeri atau sesak pada dada bisa juga merupakan gejala daripada penyakit Gastroesophageal Reflux Disease (GERD) yakni dimana asam lambung keluar atau naik yang mengakibatkan nyeri atau sesak pada dada.
Lalu, bagaimana kita sebagai orang awam membedakan mengenai Gejala Nyeri Dada akibat GERD atau penyakit Jantung?
Yuk, bergabunglah melalui Webinar GRATIS RS Mahkota Medical Centre bersama Dr Ruben Raj, spesialis Penyakit Dalam & Gastroenterology/Hepatology yang akan membahas tuntas mengenai Perbedaan Nyeri Dada akibat GERD & Penyakit Jantung. Dr Ruben Raj juga akan membahas mengenai update perkembangan Covid-19, so jangan lewatkan kesempatan terbatas ini ya!
Link Pendaftaran: http://bit.ly/bincangsehatMahkota02
Info dan kontak: Firda 083830028050